Tidak perlu bingung lagi jika sedang mencari tempat jual oven convection. Pasalnya saat ini oven yang digunakan untuk baking roti kering ini sudah banyak beredar dipasaran terutama di jagad online. Salah satu yang jual oven yang mampu memangangang aneka roti tanpa rasa pahit ini adalah dari Revon Teknologi Jogja.
Tak tanggung-tanggung, dengan oven gas convection dari Revon untuk satu kali produksi mampu menghasilkan 96 roti kering sekaligus bahkan lebih. Pasalnya oven gas dari bahan stainless ini terdiri dari 8 tray atau 8 tempat loyang sekaligus. Lebih mantap lagi, pengoperasian mesin ini menggunakan panel-panel digital yang modern dan dengan pengontrolan lebih akurat.
Oven convection adalah
Oven gas convection adalah oven yang khusus digunakan untuk memanggang kue kering. Oven ini ini menggunakan bahan bakar gas sebagai energi pemanas. Oven ini juga menggunakan tersambung dengan listrik untuk mengoperasikan panel-panel digital seperti pengaturan suhu, timer, lampu, dan kipas (fan).
Nama Produk
|
Gambar Produk
|
Keterangan
|
|
Aneka jenis kue yang dapat dipanggang di oven ini adalah pastry, cookies, granola, pie, dan aneka kue kering lainya. Oven ini terdiri dari 8 loyang dengan ukuran masing – masing loyang 40 x 60 cm. Secara keseluruhan oven ini terbuat dari bahan stainless yang kuat dan anti karat.
Keuntungan Oven Gas Convection
Revon Teknologi Jogja jual oven convection yang kaya akan fitur. Fitur – fitur ini begitu memudahkan pengguna dalam mengoperasikan oven. Praktis oven ini memiliki banyak keunggulan yang menguntungkan para pelaku bisnis dengan penjelasan kurang lebih sebagai berikut:
1. Produksi lebih banyak
Produktivitas kue kering akan semakin meningkat jika menggunakan mesin yang satu ini. Pasalnya oven gas ini terdiri dari 8 tray atau dapat dikatakan muat untuk 8 loyang sekali baking. Dengan begitu bukan tidak mungkin bakery dapat memenuhi permintaan pasar lebih banyak lagi karena memang peralatanya sudah mumpuni.
2. Suhu yang terkontrol
Berbeda dengan oven konvensional yang kurang terkontrol suhunya. Pada oven ini suhu dapat diatur dengan mudah sesuai dengan kebutuhan. Cukup menekan pada pengaturan suhu digital thermocontrol maka suhu mesin akan menyesuaikan suhu dengan sendirinya. Lalu juga terlihat secara jelas pada panel ini berapa sebenarnya suhu yang sedang berjalan di dalam oven.
3. Durasi yang terkontrol
Tak perlu lagi mengira-ira sudah berapa lamakah kue telah dioven, karena pada Revon jual oven convection sudah ada fitur timernya. Fitur timer ini memungkinkan mesin akan berbunyi ketika waktu yang telah diatur sebelumnya telah habis. Dengan demikian, tak perlu bila kelupaan, karena mesin akan mengingatkan pengguna.
4. Listrik yang hemat
Mesin canggih yang satu ini ternyata hanya membutuhkan daya sebesar 700 watt saja. Daya ini hanya berfungsi untuk mengoperasikan mesin, menyalakan digital thermometer, dan kebutuhan lainya pada panel digital. Dengan demikian, penggunaan listrik terlalu besar.
5. Lampu kontrol
Bagian dalam mesin ini telah disematkan sebuah lampu. Lampu ini pun dapat dinyalakan untuk melihat sejauh mana kue yang telah dibaking. Apakah sudah matang atau belum. Setelah menyalakan lampu, tak perlu membuka pintu, karena pintu telah dilengkapi dengan kaca yang memungkinkan untuk melihat kedalam dengan jelas.
Akan tetapi perlu dipahami bahwa, timer tersebut hanya berfungsi untuk mengingatkan durasi waktu saja. Timer tidak menentukan apakah kue sudah matang atau tidaknya, namun dengan pengingat waktu yang ada dan pengalaman yang sudah lama matang tidaknya kue sudah bisa diketahui lebih akurat.
7. Mesin goyang
Pada bagian kaki mesin ini telah dilengkapi dengan fitur adjustable feet. Fitur ini memungkinkan mesin dapat berdiri tanpa goyang ketika ditempatkan di permukaan lantai yang tidak rata. Pasalnya ujung kaki dapat diatur sedemikian rupa dengan memutar salah satu ujung kakinya. Apalagi dengan toleransi sepanjang 5 cm, maka fleksibel menyesuaikan lantai.
Yang jelas seluruh permukaan mesin ini terbuat dari bahan stainless yang mana memiliki kualitas tahan karat. Dengan logam jenis ini tentu oven ini dapat menjadi investasi yang menguntungkan bagi bisnis bakery jangka panjang.
Piranti dapur bakery profesional
Selain oven gas convection, tentunya sebagai pelaku bisnis kuliner profesional dan kapasitas besar juga membutuhkan peralatan bakery yang profesional pula. Piranti ini dapat mendukung pembuatan roti kering mulai dari pembuatan adonan, membentuk roti, hingga memanggang. Berikut ini adalah piranti dapur bakery rekomendasi dari Revon.
1. Mixer roti
Pembuatan roti atau kue tentu tidak lepas dari proses pembuatan adonan. Adalah mixer roti murah dan bagus dari Revon yang disebut dengan mixer planetary inilah jawabanya. Mixer semacam ini mampu mengaduk aneka bahan kue dengan jenis adonan kalis, lembut, dan cair. Hal ini karena mixer ini punya tiga mata aduk yaitu hook untuk adonan kalis, paddle untuk adonan lembut, dan whisk untuk adonan encer.
Nama Produk | Gambar | Spesifikasi |
Mixer Planetary 8 kg |
|
Tak terkecuali untuk kue kering, tentunya bisa disiapkan dengan mixer ini. Apalagi dengan kapasitasnya yang besar maka produksi pun akan semakin meningkat dan tentunya lebih cepat ketimbang menggunakan peralatan tradisional.
2. Meja adonan
Pasca adonan telah jadi, maka selanjutnya adalah membentuk adonan menjadi kue sesuai selera. Agar lebih mudah, tentunya dapur profesional memerlukan meja dough (adonan) yang berkualitas. Meja stainless yang satu ini tentu sangat recommended, pasalnya meja ini memiliki plat yang tebal 1,2 mm dan pada bagian bawah shap atas juga dilapisi dengan kayu. Meja pun menjadi lebih kuat dan tidak berisik ketika digunakan untuk membuat adonan.
Nama Produk | Gambar | Spesifikasi |
Meja Adonan Roti Manis
|
|
Bagian kaki meja juga telah dilengkapi dengan adjustable feet yaitu fitur tambahan yang memungkinkan meja tetap berdiri seimbang meski berada di permukaan lantai yang tidak rata. Cukup diputar saja pada ujung kakinya dengan tangan kosong, maka meja dapat disetel tetap rata.
Tentunya meja semacam ini juga sangat diperlukan agar bisa menghasilkan kue kering yang bersih dan berkualitas serta jumlah yang melimpah. Apalagi dengan ukuran meja dough yang mencapai luas 190 cm x 90 cm tentu lebih dari cukup untuk membentuk roti skala bakery.
Tempat jual oven convection
Hubungi Revon Teknologi Jogja di 0811-2636-308 untuk pemesanan oven convection dan sejumlah piranti bakery lainya. Kami beralamat di Sleman Yogyakarta dan siap kirim ke seluruh kota di tanah air tanpa terkecuali. Jadi dimaanapun konsumen berada, Revon solusinya.