Apa Itu Mesin Pembagi Adonan? mesin pembagi adonan adalah salah satu alat dalam dunia perindustrian roti dan kue yang biasa di pakai untuk membagi berbagai macam jenis adonan dalam menu bakery menjadi sama rata dengan volume yang presisi. Sehingga mampu menciptakan roti dan kue yang memiliki ukuran lebih seragam dengan cepat.
Fungsi Dough Divider
Mesin dough divider atau alat pembagi adonan ini fungsinya adalah untuk membagi atau memisahkan adonan menjadi beberapa bagian dengan cepat dan mudah. Adonan yang terbagi akan terbentuk menjadi beberapa bagian dengan ukuran yang sama satu dengan yang lainnya.
Baca Juga : Alat Usaha Brownies Kukus Pop Ice | Mulai Bisnis Dari Rumah
Mesin dough divider sangat cocok di pakai oleh para pengusaha roti, kue dan donat agar bisa memotong adonan menjadi beberapa bagian dengan ukuran yang sama. Proses pembagian adonan juga sangat cepat dan aman.
Baca Juga : Alat Pengembang Roti | Mesin Proofer Gas Otomatis
Proses pembagian adonan menggunakan loyang berbentuk bulat yang bisa anda isi dengan adonan roti, kue ataupun donat. Setelah itu masukkan loyang kedalam mesin dough divider dan tinggal di pencet saja sudah bisa membagi adonan kedalam beberapa bagian dengan ukuran yang sama.
Baca Juga : 6 Usaha Rumahan Yang Tidak Ada Matinya Saat Pandemi
Jual Dough Divider Di Solo
Revon teknologi menjual dough divier atau mesin pemotong adonan menjadi beberapa bagian. Mesin ini sangat cocok di pakai untuk anda yang ingin meningkatkan kecepatan produksi sekaligus kualitas produksi roti, kue, donat dan makanan anda. Karena dengan mesin ini proses pembagian adonan akan menjadi lebih mudah, cepat dan hasilnya lebih maksimal. Berbagai alat usaha bakery bisa anda dapatkan di revon teknologi dengan harga yang murah serta pelayanan pasca jual yang cepat dan ramah.
Cara Penggunaan Dough Divider
Mesin pembagi adonan ini cara pengoperasiannya sangat mudah kok dan aman untuk anda yang masih pemula juga. Dan langkah-langkah cara pengunaannya bisa cek di bawah ini :
- Pastikan listrik yang anda gunakan sudah sesuai dengan daya listrik yang di butuhkan yakni 1.100 watt.
- Pasang colokan kabel listrik mesin dough divider ke stop kontak / colokan listrik.
- Ambil wadah adonan pada dough divider lalu isi adonan yang ingin anda bagi menjadi beberapa bagian.
- Pasang kembali wadah yang sudah terisi adonan yang siap di bagi, dan pastikan sampai menyentuh sensor mesin di bagian belakang.
- Jika sudah terpasang dengan baik, nyalakan mesin dough divider dengan cara putar switch warna merah.
- Apabila mesin sudah menyala dan anda siap untuk proses pembagian adonan, tekan tombol warna hijau.
- Adonan akan terpotong menjadi 36 potongan dengan ukuran yang sama.
Baca Juga : Oven Kue Kering Yang Bagus | Kapasitas Usaha | 8 Tray
Spesifikasi Mesin Pembagi Adonan Roti Merk Fomac
Gambar
|
Nama Produk
|
Spesifikasi
|
Alat Pembagi Adonan | Mesin Dough Divider |
Harga Mesin Pembagi Adonan Roti Di Solo
Berapa harga mesin pembagi adonan serbaguna / dough divider fomac di solo? Harga mesin pembagi / pemotong adonan dari revon yang kami tawarkan di solo Rp 22 Jutaan.
Harga yang kami patok adalah harga resmi dari fomac langsung. Sehingga anda akan mendapatkan harga yang sama dengan fomac. Selain itu anda juga akan mendapatkan banyak keuntungan lainnya. Mulai dari pelayanan yang lebih cepat, kami bantu proses klaim garansi dan anda juga mendapatkan pelayanan langsung dari teknisi revon apabila terjadi kerusakan / masalah pada mesin dough divider anda.
Garansi Mesin Pembagi Adonan Otomatis Dari Revon Di Solo
Bagaimana cara klaim garansi mesin pembagi adonan merk fomac dari revon teknologi di solo? Anda yang berada di solo akan mendapatkan garansi selama 1 tahun dari fomac. Apabila anda membeli mesin pembagi adonan merk fomac di revon teknologi, anda akan mendapatkan pelayanan langsung dari konsultan revon dan teknisi revon apabila terjadi kerusakan. Sehingga anda bisa di bilang mendapatkan dobel garansi dari fomac dan dari revon. Dengan begitu pelayanan pasca jual di revon akan lebih mudah dan cepat untuk anda. Pelayanan garansi mesin pembagi adonan di solo akan kami proses dengan cepat pada hari kerja :
Senin – Jumat
08.00 – 16.00 WIB
Sabtu
08.00 – 15.00 WIB
Cara Order Mesin Pembagi Adonan Otomatis Dari Revon Di Solo
Untuk cara order mesin pembagi adonan di solo bagaimana? Apabila anda berada di solo dan sekitarnya bisa memesan langsung via online kok. Pemesanan secara online mesin pembagi adonan di solo adalah dengan menghubungi konsultan produk kami via telepon atau whatsapp di nomor 08112636308. Untuk order secara online via whatsapp tinggal klik di bawah ini :
Pemesanan mesin pembagi adonan di solo secara offline bagaimana? Untuk pemesanan mesin pembagi adonan merk fomac secara offline adalah dengan berkunjung langsung ke kantor pemasaran revon. Kantor pemasaran revon masih berpusat di sleman yogyakarta dan belum membuka cabang di manapun termasuk wilayah solo, klaten dan sekitarnya. Jadi bila anda ingin memesan secara offline bisa berkunjung ke kantor kami di alamat Jl. Baru Mulungan, Gilingan, Sendangadi, Kec. Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55285.
Silahkan di konsultasikan dulu ya, agar anda bisa menentukan alat usaha yang paling tepat dan pas sesuai dengan kebutuhan. konsultan kami akan merekomendasikan alat terbaik yang bisa anda pakai untuk menunjang bisnis bakery / makanan anda di solo. Konsultasi gratis kok, jadi anda bisa menanyakan apapun seputar produk kami.
Baca Juga : Ayam Panggang Oven Utuh | Siap Usaha Saat Pandemi
Siapa Revon Teknologi
Sebelum anda membeli mesin pembagi adonan menjadi bagian menjadi bagian yang sama. Anda harus mengetahui siapa penjualnya bukan? Yah, revon teknologi adalah salah satu pusat fabrikasi perlengkapan usaha dengan spesialisasi material stainless steel. Jadi anda bisa pesan custom berbagai alat usaha dengan material stainless steel di revon teknologi seperti oven gas stainless, meja stainless, kompor stainless, kabinet dapur stainless, mesin penggoreng otomatis dan lain sebagainya. Untuk melihat beberapa contoh langsung produk merk revon bisa datang ke fabrikasi kami di Jl. Baru Mulungan, Gilingan, Sendangadi, Kec. Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55285.
Selain menjadi fabrikasi langsung, revon teknologi juga menjadi agen resmi fomac. Jadi anda bisa mendapatkan produk fomac dengan harga resmi di revon teknologi termasuk mesin pembagi adonan otomatis.
Bila membeli mesin usaha merk fomac di revon teknologi, anda akan mendapatkan banyak keuntungan, mulai dari pelayanan pasca jual yang cepat, kami bantu anda mendapatkan garansi fomac lebih cepat, dan kami berikan pelayanan langsung dari konsultan dan teknisi bila ada permasalahan pada alat usaha yang anda beli di revon.