Tidak dipungkiri lagi bahwa indonesia merupakan salah satu negara yang terkenal karena keberagaman jenis makanan khasnya. Saking banyaknya makanan khas yang ada di indonesia sampai setiap daerah memiliki makanan unik dan khas masing-masing wilayahnya,
Dan makanan khas inilah yang menjadi incaran bagi para pelancong atau turis domestik maupun manca negara untuk mencoba bagaimana rasa kuliner khasnya. Oleh karena itu peluang usaha untuk memulai bisnis kue basah sangat menggiurkan untuk dijalankan.
Peluang Usaha Kue Basah
Usaha kue basah saat ini masih menjadi usaha kuliner yang potensial di berbagai wilayah di indonesia termasuk yogyakarta. Kue basah merupakan makanan yang paling banyak di hidangkan saat pagi hari untuk sarapan ataupun disore hari untuk disandingkan dengan secangkir kopi ataupun teh untuk rutinitas dikeluarga.
Bisnis kue basah ini sangat cocok dijalankan oleh ibu-ibu rumah tangga yang hobi memasak. Karena bisa tetap berpenghasilan meskipun tanpa harus meninggalkan rumah.
Seakan tidak terpengaruh oleh zaman, kue basah tradisional masih menjadi jenis makanan yang selalu disajikan diberbagai acara penting seperti pernikahan, pengajian, dan perhelatan penting lainnya.
Sehingga sangat terlihat bagaimana begitu potensialnya usaha kue basah yang bisa menghasilkan pundi-pundi rupiah yang besar untuk orang yang mau benar-benar menggelutinya.
Alat Untuk Usaha Kue Basah Di Jogja
Berikut ini adalah alat lengkap yang sudah bisa digunakan untuk menjalankan usaha berbagai macam jenis makanan kukus seperti kue basah, brownies dan lain sebagainya dengan kapasitas besar sekaligus.
Mesin Steamer Makanan
Apa Itu Mesin Steamer? Mesin steamer merupakan mesin pengukus makanan dengan kapasitas besar dan dapat digunakan untuk mengukus berbagai macam jenis makanan. Mesin steamer ini dibuat dari material stainless steel yang berkualitas dan dikerjakan oleh team yang berpengalaman bertahun-tahun, sehingga akan mampu menghasilkan mesin steamer makanan yang berkualitas, presisi dan siap untuk usaha jangka panjang.
Cara Kerja Mesin Steamer Makanan
Mesin steamer ini memiliki cara kerja yang semi otomatis karena pada mesin steamer ini terdapat automatic waterflow yang dapat menjaga ketersediaan air didalam chamber mesin steamer. Sehingga air didalam mesin steamer tidak perlu anda isi secara manual lagi, cukup menyambungkan kran otomatis pada saluran air yang mengalir saja.
Proses mendapatkan uap untuk mengukus makanan juga akan jauh lebih cepat karena menggunakan burner high pressure. Sehingga anda tidak perlu menunggu lama untuk bisa mengukus makanan.
Spesifikasi Mesin Steamer Makanan
Nama Produk
|
Spesifikasi
|
Gambar
|
Mesin Steamer Makanan 10 Loyang
|
Dimensi (L): 58 x 80 x 162 (cm)
Dimensi (D): 48 x 62 x 120 (cm) Kaps: 10 Loyang (40 x 60 cm) 1 Burner: High Pressure Automatic water flow, kran air, roda/ caster, thermometer |
|
Mesin Steamer Makanan 10 Loyang+Troli
|
Dimensi (L): 59 x 80 x 173 (cm)
Dimensi (D): 48 x 62 x 120 (cm) Kaps: 10 Loyang (40 x 60 cm) with troli, 1 Burner: High Pressure, Automatic water flow, Kran air, roda/ caster, thermometer. Caping loyang, cooling rack |
|
Mesin Steamer Makanan 20 Loyang
|
Dimensi (L): 120 x 80 x 176 (cm)
Dimensi (D): 110 x 65 x 132 (cm) Kaps: 20 Loyang (40 x 60 cm) with troli 2Burner: High Pressure, Kran air Automatic water flow roda/ caster, thermometer, Caping loyang, cooling rack |
|
Mesin Steamer Makanan 20 Loyang+Troli
|
Dimensi (L): 120 x 80 x 176 (cm), Dimensi (D): 110 x 65 x 132 (cm)
Kaps: 20 Loyang (40 x 60 cm) with troli, 2Burner: High Pressure, Automatic water flow, Kran air, roda/ caster, thermometer. Caping loyang, cooling rack |
|
Mixer Planetary
Apa itu mixer planetary? mixer planetary merupakan mixer serbagauna yang dapat digunakan untuk mengaduk berbagai macam jenis adonan. Mulai dari adonan cair sampai padat sekalipun.
Mixer planetary juga tersedia dalam berbagai macam kapasitas dan ukuran yang paling kecil adalah dengan kapasitas 10 liter / 2,5 kg. Sehingga anda bisa menyesuaikan dengan kebutuhan produksi yang akan dihasilkan.
Mixer planetary memiliki cara kerja seperti teori perputaran planet yang mana beater akan mengitari bowl yang diam ditempat. Sehingga proses pengadukan bahan makanan akan bisa tercampur merata dengan maksimal walaupun dengan kapasitas yang banyak.
Mixer ini akan sangat membantu anda dalam mendapatkan adonan seperti adonan brownies, bolu kukus, kue kukus dan lainnya.
Spesifikasi Mixer Planetary
Nama Produk
|
Spesifikasi
|
Gambar
|
||||||||||||||||
Mixer Planetary 10 Liter
|
|
|
||||||||||||||||
Mixer Planetary 15 Liter
|
|
|
||||||||||||||||
Mixer Planetary 20 Liter
|
|
|
Meja Kerja Stainless Steel
Apa Itu Meja Kerja Stainless Steel? Meja ini merupakan meja khusus yang digunakan untuk mempersiapkan berbagai macam bahan keperluan untuk membuat makanan. Semua pekerjaan dapur bisa dilakukan di meja ini loh, meja kerja stainless steel ini memiliki rak loyang dibagian bawah mejanya, sehingga dapat anda manfaatkan untuk menaruh loyang adonan sebelum dan sesudah di kukus.
Rak loyang dibawah meja kerja ini bisa anda pakai sebagai rak pendinginan makanan / cooling rack. Sehingga penempatan loyang adonan tidak berserakan dan bisa membuat dapur tetap rapi dan bersih.
Spesifikasi Meja Kerja Stainless Steel
Nama Produk
|
Spesifikasi
|
Gambar
|
Meja Kerja Stainless Steel 12 Rak Loyang
|
Dimensi : 100 x 70 x 80 (cm)
Material: Stainless steel 201-1.2mm Kombinasi meja & rak loyang Using wooden undershelf, Adjustable feet Muat 12 loyang 40 x 60 cm BISA CUSTOM |
|
Meja Kerja Stainless Steel 6 Rak Loyang 3 Drawer
|
Dimensi : 100 x 70 x 80 (cm)
Material: Stainless steel 201-1.2mm Kombinasi meja & drawer Using wooden undershelf, Adjustable feet Muat 6 loyang 40 x 60 cm BISA CUSTOM |
|
Meja Kerja Stainless 15 Rak Loyang
|
Ukuran : 150 x 70 x 80 + 15 (cm)
Worktable with wooden undershelf 15 rak loyang (muat loyang 40 x 60 cm) |
|
Dimana Lokasi Fabrikasi Alat Usaha Kue Basah Yang Berkualitas Di Jogja
Lokasi fabrikasi perlengkapan usaha kue basah yang berkualitas bisa dilihat secara langsung di workshop revon teknologi yang beralamat di Bantarjo, Donoharjo, Ngaglik, Sleman Regency, Special Region of Yogyakarta 55581.
Silahkan dilihat secara langsung bagaimana proses pembuatan dan sampel produk yang sedang dikerjakan atau yang sudah selesai dikerjakan di workshop revon.
Dengan begitu anda bisa menilai bagaimana proses pembuatan dan produk yang sudah selesai dibuat.
Cara Order Alat Usaha Kue Basah Dari Produsen Langsung
Pemesanan perlengkapan usaha kue basah dari revon teknologi selaku produsen alat-alat usaha kue basah ini bisa langsung via telepon / whatsapp berikut 628112636308.
Atau anda bisa datang ke kantor pemasaran revon teknologi yang berada di alamat Jl. Baru Mulungan, Gilingan, Sendangadi, Kec. Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55285.
Untuk wilayah sleman, bantul, wonosari, kulonprogo dan sekitarnya akan mendapatkan gratis ongkos kirim sampai ke dapur anda.
Garansi Perlengkapan Untuk Membuka Usaha Kue Basah Di Jogja
Untuk garansi yang akan didapatkan adalah 1 tahun. Garansi tersbut sudah termasuk gratis servis dan sparepart alat alat usaha kue basah di jogja.
Karena untuk wilayah jogja dan sekitarnya bisa menjadwalkan kunjungan servis langsung dari teknisi terbaik revon teknologi langsung ke dapur usaha anda. Tanpa biaya tambahan lagi, alias gratis selama masa garansi masih berlaku [ syarat & ketentuan ].
Pelayanan garansi alat usaha kue basah di jogja akan di proses dengan cepat pada jam kerja :
Senin – Jumat
08.00 – 16.00 WIB
Sabtu
08.00 – 15.00 WIB